Seperti yang telah dijelaskan pada soal di atas, Syakira membutuhkan skala prioritas untuk dapat mengatur waktunya dengan baik di tengah kesibukannya sebagai seorang mahasiswa dan pekerja freelance. Berikut adalah daftar dari agenda Syakira:
- Membalas Email Atasan
- Mengerjakan Tugas Kuliah (Deadline 5 Hari lagi)
- Mengikuti Rapat Penting
- Membuka Toko Online
- Berlatih Piano
- Membayar Kost
- Membeli Paket Internet
- Datang ke acara Amal
Berikut adalah skala prioritas dengan menggunakan matriks manajemen waktu:
1. Important Urgent
- Membalas Email Atasan
- Mengikuti Rapat Penting
- Membayar Kost
2. Important Not Urgent
- Membeli Paket Internet
- Mengerjakan Tugas Kuliah (Deadline 5 Hari lagi)
3. Not Important Urgent
- Datang ke acara Amal
4. Not Important Not Urgent
- Membuka Toko Online
- Berlatih Piano
Pembahasan
Manajemen waktu adalah proses pengorganisasian waktu berdasarkan suatu rangkaian kegiatan yang telah direncanakan dengan mempertimbangkan skala prioritas sehingga pelaksanaan kegiatan akan berjalan dengan baik.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang manajemen waktu https://brainly.co.id/tugas/3304860
#BelajarBersamaBrainly #SPJ9
[answer.2.content]